PROPOSAL KEGIATAN
SERVICE GRATIS SMK NEGERI 3 SURABAYA
Disusun Oleh :
·
Edy
Kurniawan (098 554 213)
·
Nur
Laily Mufrita (098 554 295)
·
Nur
Alamiyah (098 554 296)
·
Umi
Nur Cholis (098 554 302)
·
Titin
Hidayati (098 554 327)
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
FAKULTAS EKONOMI
JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI
PRODI ADMINISTRASI PERKANTORAN
2011
I.
LATAR BELAKANG
SMK Negeri 3 Surabaya
dahulu bernama STM Negeri 3 Surabaya, berdiri tahun 1955. Dulu beralamat di Jl.
Patua No. 26 Surabaya, sejak tahun 1973 pindah alamat di Jl. Jend. Ahmad Yani
Gayungan Surabaya. SMK Negeri 3 Surabaya berhasil mendapatkan
sertifikasi ISO 9001:2008, dan menjadikan SMK Negeri 3 sebagai lembaga
pendidikan yang pertama kali menerima sertifikasi ISO 9001:2008.
SMK Negeri 3 Surabaya ini memiliki visi dan misi
dalam penyelenggaraan pendidikannya. Oleh sebab itu dengan adanya visi dan misi
tersebut, maka seharusnya pihak sekolah harus benar-benar melaksanakan semua
kegiatan yang berkaitan dengan tujuan dari visi dan misi tersebut. Dan dengan
adanya tujuan yang jelas itu, pihak sekolah berusaha untuk melaksanakan
kegiatan service gratis ini demi terselenggaranya semua program tahunan yang
telah disusun sebelumnya dengan ketentuan untuk mencapai suatu prestasi
akademik dan teknologi yang sesuai dengan visi dan misinya. Kegiatan ini juga
akan merangsang siswa untuk mengapresiasikan apa yang telah mereka dapatkan di
dalam kelas. Selain itu dengan kegiatan semacam ini dapat menambah nilai
positif bagi SMK Negeri 3 Surabaya yang nantinya juga akan menambah nilai jual
kepada masyarakat umum.
II. NAMA DAN TEMA KEGIATAN
Nama : Service Gratis SMK Negeri 3 Surabaya
Tema : “Dengan
kemajuan teknologi,kita tingkatkan pengabdian pada masyarakat demi terciptanya
masyarakat yang saling menghargai sebagai mahluk sosial”
III. DASAR
KEGIATAN
1. Program
kerja tahunan SMK Negeri 3 Surabaya
2. Visi
dan Misi SMK Negeri 3 Surabaya
IV.
TUJUAN
KEGIATAN
1. Memberikan
kesempatan kepada siswa untuk mengapresiasikan pengetahuannya dalam
melaksanakan praktek di bidang mesin otomotif.
2. Meningkatkan
daya jual SMK Negeri 3 Surabaya di depan masyarakat umum
3. Meningkatkan
hubungan kerja sama antara SMK Negeri 3 Surabaya dengan perusahaan-perusahaan
yang bergerak di bidang Otomotif.
V. PESERTA
Masyarakat
Surabaya pada umumnya, dan masyarakat sekitar SMKN 3 Surabaya pada khususnya
VI. BENTUK KEGIATAN
1.
Service
gratis
2.
Hiburan
berhadiah
VII. WAKTU DAN TEMPAT
Hari :
Senin
Tanggal :
5 Desember 2011
Pukul :
08.00 WIB sampai selesai
Tempat :
Halaman depan SMKN 3 Surabaya
VIII. SUSUNAN PANITIA
Terlampir
IX. ANGGARAN DANA DAN SUMBER DANA
Terlampir
X. SUSUNAN ACARA
Terlampir
XI. LEMBAR PENGESAHAN
Terlampir
XII. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat semoga apa yang
kami rencanakan membawa berkah dan kebaikan bagi kita semua amin dan apabila
terjadi kesalahan dan ketidak sesuaian akan kami tinjau kembali di kemudian
hari.
XIII. LAMPIRAN
SUSUNAN KEPANITIAAN
KEGIATAN
Pelindung :
Kepala Sekolah SMK Negeri 3 Surabaya
(Dr. Andik virmansyah,Msi)
Penasehat :
Wakasek Kesiswaan SMK Negeri 3 surabaya
(Ali Mahardika, M.Pd)
Penanggung jawab :
Pembina Osis SMK Negeri 3 Surabaya.
-
Edi Kurniawan
Ketua Panitia : Nur
Alamiah, S.Pd
Sekretaris :
Umi Nurcholis, A.Md
Bendahara :
Indah Pertiwi, S.Pd
Sie Acara :
Indra Lukmana
Ach. Sulaiman
Sie Pubdekdok :
Guntoro, S.pd
Sie Konsumsi : Tri Rahayu, S.Pd
Sie Humas :
Rusidi
RINCIAN DANA
KEGIATAN
I. PEMASUKAN
Kas Sekolah Rp. 4.100.000,-
II. Pengeluaran
- Kesekretariatan
·
Pengadaan
proposal, SPJ dan LPJ Rp.
100.000,-
·
Surat
menyurat Rp.
100.000,-
·
ID
Chart Rp. 50.000,-
·
ATK Rp.
150.000,- Rp.
400.000,-
3. Pubdekdok
·
2
Spanduk @ Rp 150.000,- Rp.
300.000,-
·
Backdrop Rp.
200.000,-
·
Dokumentasi
Rp. 200.000,-
Rp. 700.000,-
4. Humas
Transportasi
Rp. 500.000,-
Rp.
500.000,-
5. Konsumsi
·
Konsumsi
Rp.
1.000.000,-
6, Perlengkapan
§ Sound System Rp. 1.200.000,-
§ Panggung Rp.
300.000,-
Rp.
1.500.000,-
JUMLAH Rp. 4.100.000,-
|
JADWAL ACARA
KEGIATA SERVICE GRATIS
SMKN 3 SURABAYA
ANJANGSANA
SENIN 5 Desember 2011
|
||
WAKTU
|
AGENDA
|
KETERANGAN
|
08.00-08.30
|
Opening
Ceremonial (Penampilan musik akustik)
Pembukaa
·
Sambutan Panitia
·
Sambutan Kepala Sekolah
|
Halaman depan SMKN 3 Surabaya
|
08.30-12.00
|
Pelaksanaan
Service Gratis
|
Halaman depan SMKN 3 Surabaya
|
12.00-13.00
|
Istirahat
|
Halaman depan SMKN 3 Surabaya
|
13.00-16.00
|
Servis gratis
Lanjutan
|
Halaman depan SMKN 3 Surabaya
|
14.00-16.00
|
|
Halaman depan SMKN 3 Surabaya
|
LEMBAR PENGESAHAN
Ketua Pelaksana
Nur Alamiah, S.Pd
|
Sekretaris
Umi Nurcholis,
A.Md
|
Kepala
Sekolah
Dr. Andik virmansyah,Msi
|
Pembina
Kemahasiswaan
Edi Kurniawan, S.Pd
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar